Natural, Informative And Educative

Natural, Informative And Educative
DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA YANG KE 75, SEKALI MERDEKA TETAP MERDEKA, MARHABAN YA MUHARRAM. SELAMAT MEMASUKI TAHUN BARU ISLAM 1442 H" Mohon maaf lahir batin

Selasa, 07 Mei 2013

DOWNLOAD KISI KISI UKA GURU 2013

Share

Penyelenggaraan Uji Kompetensi 2013 menurut jadwal semula akan digelar tanggal 2 April s.d. 12 April 2013, dimundurkan ke bulan Mei tahun 2013. Menurut informasi yang bisa dipercaya bahwa 2013 kegiatan uji kompetensi guru akan dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia mulai 15 – 27 Mei 2013.

Terkait Jadwal UKA Sertifikasi Guru 2013, beberapa waktu yang lalu Kepala Pusat Pengembangan Profesi Pendidik Kemdikbud mengirim surat resmi kepada para kepala LPMP se-Indonesia untuk mengantisipasi kesalahan mengenali jadwal.
Selain penyampaian perubahan jadwal, Kemdikbud juga menyampaikan beberapa hal penting lainnya terkait uji kompetensi tahun 2013, diataranya permasalahan verifikasi kelayakan tempat uji kompetensi guru (TUKG) dan menunjuk operator yang kompeten untuk menjamin kelancaran dan ketepatan waktu pelaksanaan UKG online oleh Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota, tugas tersebut wajib dilakukan.

Selain itu Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota, yang belum selesai melakukan ploting peserta ke masing-masing TUKG masih diberi kesempatan sampai dengan tanggal 30 Maret 2013.

Terkait mata pelajaran, karena tidak adanya mata pelajaran TIK pada struktur kurikulum SMP dan SMA tahun 2013, maka UKG tahun 2013 tidak ada mata uji TIK. Oleh karena itu, peserta UKG mata Pelajaran TIK dapat merubah ke mata peïajaran lain yang sesuai dengan ketentuan dan persyaratan peserta sertîfikasi guru. Perubahan mata pelaiaran masih dimungkinkan dan diberi kesempatan sampai dengan tanggal 13 April 2013 (mekanisme perubahan akan disampaikan melalui AP2SG).

Pihak Kemdikbud masih menemukan kesalahan NUPTK peserta, untuk itu mohon dapat dikoordinasikan dengan kabupaten/kota konfirmasi data yang dikirim melalui e-mail untuk diverifikasi ulang kebenaran NUPTK serta pihak Kemdikbud menerima hasilnya paling lambat tanggal 30 Maret 2013.

Berikut ini kami akan menyampaikan Kisi-Kisi Uji Kompetensi Tahun 2013 yang merupakan pedoman berharga bagi para guru sesuai dengan mata pelajaran yang diampunya.

Perlu kita fahami bersama bahwa Guru belum bersertifikat pendidik adalah guru bukan GTT dan belum memiliki sertifikat pendidik, sertifikasi guru dalam jabatan. Verifikasi data guru bertujuan mendapatkan informasi yang benar sebagai bahan informasi awal dalam penetapan peserta Sertifikasi Guru Dalam Jabatan tahun 2013 dan tahun-tahun berikutnya.


Kisi-kisi Uji Kompetensi 2013


No.Mapel Umum Mapel SMK
1 Guru Kelas TK Download Instrumentasi Industri Download
2 Guru kelas SD Download Teknik Kimia Download
3 SLB Download Teknik Elektronika Download
4 Penjaskes Download TKI Download
5 IPA Download Seni Rupa Download
6 Matematika Download Teknik Bangunan Download
7 Biologi Download Teknik Plambing dan Sanitasi - file belum bisa didownload
8 Fisika Download Teknik survei dan pemetaan - file belum bisa didownload
9 Kimia Download Teknik Ketenagalistrikan Download
10 IPS Download Teknik Pendingin dan tataudara - file belum bisa didownload
11 Ekonomi Download Teknik Mesin Download
12 Sosiologi Download Teknik otomotif Download
13 Antropologi Download Tek Pswt Udara Download
14 Geografi Download Teknik Perkapalan Download
15 Sejarah Download Teknologi Tekstil Download
16 PKN Download Teknik Grafika Download
17 Bahasa Inggris Download Geologi Pertambangan Download
18 Bahasa Indonesia Download Pelayaran Download
19 Bahasa Arab Download Teknik Industri Download
20 Bahasa Jerman Download Teknik Perminyakan Download
21 Bahasa Perancis Download Teknik Telekomunikasi Download
22 Bahasa Mandarin Download Teknik Broadcasting Download
23 TKI Download Kesehatan Download
24 KKPI Download Perawatan Sosial Download
25 Kewirausahaan Download Seni Budaya Download
26 Bimbingan Konseling Download Desain Produksi Kria Download
27 Bahasa Jepang Download Pariwisata Download
28 Bahasa Jawa Download Tata Boga Download
29 Bahasa Sunda Download Tata Kecantikan Download
30 -- Tata Busana Download
31 -- Agribisnis Produksi Tanaman Download
32 -- Agribisnis Produksi Ternak Download
33 -- Agribisnis Sumberdaya Perairan Download
34 -- Mekanisasi Pertanian Download
35 -- Agribisnis Hsl Pertanian Download
36 -- Penyuluhan pertanian Download
37 -- Kehutanan Download
38 -- Administrasi Perkantoran Download
39 -- Keuangan Download
40 -- Tata Niaga Download


Demikian bahan-bahan Uji Kompetensi (UK/UKA) Sertifikasi Guru atau Kisi-kisi Uji Kompetensi Tahun 2013, dengan catatan tentunya ada beberapa file yang kami belum peroleh dari Kemdikbud Insya Allah secepatnya kami informasikan. Kami berharap informasi ini dapat membantu Bapak/Ibu Guru dalam mempersiapkan Uji Kompetensi dalam rangka Sertifikasi Guru tahun anggaran 2013. Amin Ya Allah Ya Rabbal Alamin!


Sumber: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan anda berkomentar,namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam.